-->

Sinopsis Dokter Tampan Lupa Ibu

Sinopsis Dokter Tampan Lupa Ibu - SCTV merupakan pionir dalam menayangkan Film Televisi (FTV) di Indonesia. FTV SCTV kini hadir dengan variasi drama dengan tema religi yang menarik, menghibur dan menambah wawasan mengenai ilmu agama anda. FTV Religi SCTV mengangkat tema kehidupan sehari-hari para remaja di tengah keluarga ditambah dengan ilmu agama. Untuk kali ini SCTV telah menayangkan FTV yang bertema Religi dengan judul Dokter Tampan Lupa Ibu. Bagaimana ceritanya? pasti kalian semua sudah penasaran. Yuk kita simak bersama FTV Remaja Religi hanya di SCTV.
Sinopsis Dokter Tampan Lupa Ibu
Sinopsis Dokter Tampan Lupa Ibu

Berikut Sinopsis Dokter Tampan Lupa Ibu

Dicky (Sonny Septian) yang sukses dan mapan, menikah dengan Shifa (Fanny Fabriana), seorang perempuan cantik berasal dari kampung. Dicky sangat peduli pencitraan, apa pun harus keliatan ‘wah’ di mata orang lain, terlebih di mata orang-orang pernah singgah di masa lalunya (teman sekolah, keluarga besarnya, mantan tetangga). Rupanya hal itu disebabkan karena dulu waktu kecil, Dicky yang lahir dan tumbuh di keluarga miskin, sering dilecehkan teman sekolah, lingkungan tetangga, bahkan pihak keluarga bapak-ibunya. Beruntung Dicky pintar hingga mendapat beasiswa dan bisa kuliah sampai lulus sarjana. Tapi setelah itu, ia dendam pada masa lalunya dan jadi sangat ambisius. Ayah ibunya kebetulan sudah meninggal ketika ia kuliah, jadi kini hidupnya hanya fokus pada dirinya sendiri. Apakah Dicky menyadari akan sikapnya? Simak selengkapnya hanya di Sinema Indosiar - Kesombongan Di Balas Kehancuran.

Sinopsis Lainnya:

loading...

Sinopsis Dokter Tampan Lupa Ibu | ⚡ Share & like anda akan berharga untuk masa depan Juragan Synopsis, So, tunggu apa lagi? segera beritahu teman dan kerabat anda tentang Sinopsis Dokter Tampan Lupa Ibu

Sinopsis Sebelumnya
« Sinopsis Sebelumnya
Sinopsis Selanjutnya
Sinopsis Selanjutnya »

🔎Cari Sinopsis Film